PENGARUH PSIKOLOGI RUANGAN BANGUNAN UNIVERSITAS CIPUTRA TERHADAP MOTIVASI BELAJAR MAHASISWA

Penulis

  • Patrick Tristan Universitas Ciputra
  • Justin Laurent
  • Lois Felicita

Kata Kunci:

psikologi, ruangan, bangunan universitas ciputra, motivasi belajar, mahasiswa

Abstrak

Desain  fisik ruang belajar merupakan salah satu hal yang mempengaruhi dari keadaan mahasiswa ketika berada  melakukan suatu aktivitas di dalam suatu ruang. Dalam hal ini, Universitas Ciputra memiliki ruangan -ruangan yang berbeda pada bangunan dimana ruangan - ruangan tersebut digunakan oleh mahasiswa untuk proses belajar. Adanya kondisi ruangan-ruangan yang berbeda di Universitas Ciputra dapat memberikan pengaruh tertentu terhadap aktivitas mahasiswa terutama saat proses belajar mengajar dimana dari segi kenyamanan termal, warna, dan fasilitas yang ada pada ruang dapat membuat mahasiswa menjalani proses belajar dengan baik. Tujuan penelitian ini adalah melakukan analisa terhadap ruangan-ruangan yang ada dengan studi literatur dan referensi yang ada. Diharapkan dengan adanya penelitian ini dapat diketahui makna dan dampak dari psikologi ruangan berdasarkan studi kasus pada fasilitas seperti ruang kelas dan student lounge Universitas Ciputra. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah melakukan survei terhadap respon  mahasiswa saat berada dalam ruang-ruang tersebut dan  pengaruhnya terhadap proses pembelajaran serta membandingkan hasil survei dengan teori kenyamanan psikologi.

 

 

 

##submission.downloads##

Diterbitkan

2021-02-14

Cara Mengutip

Tristan, P., Laurent, J., & Felicita, L. (2021). PENGARUH PSIKOLOGI RUANGAN BANGUNAN UNIVERSITAS CIPUTRA TERHADAP MOTIVASI BELAJAR MAHASISWA. SANDI : Seminar Nasional Desain, 1, 45–51. Diambil dari https://eproceeding.isidps.ac.id/index.php/sandi-dkv/article/view/83

Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama

Obs.: Plugin ini minimal membutuhkan satu plugin statistik/laporan aktif. Jika plugin statistik menghasilkan lebih dari satu metrik, pilihlah metrik utama pada pengaturan halaman admin dan/atau pada halaman pengaturan manajer jurnal.